Category Berita

Google Workspace Training: Security and Productivity for IT Admins

Pada hari senin 23 Oktober telah diselenggarakan pelatihan daring bertajuk Skills Update and Upgrade for IT Admins. Pada acara ini, pengajar-pengajar berpengalaman dari Refo Indonesia berbagi pengetahuan mengenai pengelolaan Google dari sisi administrator agar dapat digunakan untuk meningkatkan pengelolaan akun…

Basic Google Appsheet Training

Pada tanggal 1 dan 3 November 2023, DTI UB bekerjasama dengan Refo Indonesia menyelenggarakan pelatihan Google Appsheet bagi staff kependidikan UB. Pelatihan diselenggarakan di Laboratorium TIK dihadiri oleh 120 peserta dari seluruh fakultas serta unit kerja di UB. Google Appsheet…

Workshop Layanan Microsoft Productivity and Security

Pada hari Senin 6 November 2023 telah dilaksanakan workshop Microsoft Productivity and Security secara daring untuk staff DTI UB. Workshop ini terselenggara atas kerjasama DTI UB dan Crayon sebagai salah satu mitra resmi pelatihan Microsoft Indonesia. Sebanyak 35 staff DTI…